Truk Logistik Padati Jalur Mudik
Sabtu, 11 Agustus 2012 – 14:24 WIB
TONJONG - Peningkatan jumlah kendaraan khususnya truk-truk pengangkut berbagai kebutuhan, mulai memadati jalur di wilayah Kabupaten Brebes seiring dengan makin dekatnya labaran. Hal tersebut diakui oleh Kepala Dishubkominfo Kabupaten Brebes H Sutriyono SH MH, saat memantau kesiapan jalur mudik. "Imbauan maupun peringatan dilakukan mulai dari jembatan-jembatan timbang, atau kabupaten maupun kota tetangga," kata Sutriyono.
Dikatakan, khusus untuk jalur Ciregol, jajaranya mendukung langkah jajaran kepolisian dengan melarang kendaran-kendaraan bertonase besar melintas di jalur Ciregol. "Sebab kondisi jalur hingga saat ini belum memungkinkan untuk dilalui jalur tersebut," ungkapnya.
Baca Juga:
Menurut dia, upaya yang telah dilakukan diantaranya melalui himbauan maupun rambu peringatan mengenai larangan melintas di jalur ciregol yakni truk yang memeliki dua lebih dari dua sumbu, maupun beban diatas 16 ton.
Baca Juga:
TONJONG - Peningkatan jumlah kendaraan khususnya truk-truk pengangkut berbagai kebutuhan, mulai memadati jalur di wilayah Kabupaten Brebes seiring
BERITA TERKAIT
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel
- Propam Razia Ponsel Anggota, Siapa yang Punya Aplikasi Judi Online?
- Polda Jawa Barat Gagalkan Peredaran 1 Juta Butir Obat Keras Ilegal
- PPPK 2024 Tahap II: Kaltim Siapkan 9.195 Formasi, Ada Syarat Umum & Khusus Bagi Pelamar
- Ratusan Polisi Bersiaga Amankan Wisuda di Kampus Unpar Bandung Pascateror Bom