Truk Pengangkut Bibit Singkong Dihantam Kereta Api, Tiga Orang Tewas
Selasa, 24 September 2019 – 21:28 WIB

Ilustrasi mayat. Foto: Dokumen JPNN.com
Perlintasan kereta api ini, kata Hamidi, sebenarnya sudah tidak boleh digunakan lagi.
“Sebenarnya nggak dipakai lagi dan sudah dilarang karena sudah ada jembatan layang. Tetapi, masyarakat masih ada yang memanfaatkannya untuk melintas karena sangat vital,” katanya. (sya/wdi)
Sebuah mobil truk pengangkut bibit singkong tertabrak Kereta Api Limex tujuan Bandarlampung di Banjarratu Kabupaten Lampung Tengah, Provinsi Lampung, Selasa (24/9) pukul 16.00 sore.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Polisi Gerebek Lokasi Pembuatan Senpi Rakitan di Lampung Tengah, Tangkap 1 Tersangka
- Bisul Rusak
- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi Bertingkah Aneh saat Jokowi Bicara Jalan Rusak, Lihat
- Mes & Mobil Perusahaan Dibakar Massa, AKBP Doffie Ungkap Pemicunya
- Aipda Rudy Suryanto Dipecat, Kapolres Lampung Tengah Sampaikan Pesan Penting
- Karier Aipda Rudi Suryanto sebagai Polisi Tamat, Ini Pesan Tegas AKBP Doffie