Truk v Truk, Sopir Tewas Tergelincir
Jumat, 30 Mei 2014 – 13:19 WIB
Sementara itu, Atmowiyono, sopir truk dump muatan pasir, mengalami luka bengkak di tangan kiri dan lecet di dua kaki. Dua kernet truk yang bertabrakan tersebut, Joko dan Samsi, hanya mengalami luka lecet di bagian tangan dan kaki. ’’Semuanya dibawa ke (RSUD) Tongas, Probolinggo,’’ tuturnya.
Baca Juga:
Evakuasi bangkai truk tersebut berjalan cukup lama, yakni sekitar tiga jam. Karena itu, kemacetan panjang hingga berkilo-kilo meter terjadi. Dua bangkai truk tersebut kini diamankan di Poslantas Sedarum, Nguling. Kerugian dari kerusakan dua truk itu sekitar Rp 10 juta. (koi/mas/JPNN/c20/bh)
PROBOLINGGO – Arus lalu lintas di jalur pantura Pasuruan–Probolinggo, Desa Sedarum, Kecamatan Nguling, Kamis (29/5) macet sekitar tiga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Honorer Lulus PPPK 2024 Diminta Urus Berkas NIP, yang Gagal Disuruh Ngapain?
- TNI AL Gagalkan Penyelundupan Ratusan Rokok Ilegal di Pelabuhan Sintete Kalbar
- Kiai Maruf Amin Sebut Ponpes Al Falah Ploso Pabrik Kiai
- Ibu, Ayah, dan Adik Meninggal Ditabrak Pengendara Mabuk, Alda Kini Sebatang Kara
- Kawanan Gajah Liar Masuk Permukiman & Merusak 7 Rumah Warga di Tanggamus Lampung
- 100 Tahun Al Falah Ploso: Gus Muhaimin Beruntung Dibimbing Kiai Nurul Huda Djazuli