Trump Tiba-Tiba Lupa Kecaman soal Saudi
Senin, 22 Mei 2017 – 18:58 WIB
Menurut dia, pemerintah Trump kini mengandalkan Saudi untuk menegakkan perdamaian dan keamanan di Timur Tengah.
Padahal, negara tersebut memiliki rekor pelanggaran HAM yang paling buruk.
''Penjualan senjata itu adalah ide yang buruk,'' kritiknya sebagaimana dilansir Huffington Post.
Penjualan senjata tersebut juga membuat Iran dan Israel panas.
''Ini adalah hal yang bakal menyulitkan kami,'' kata Menteri Energi Israel Yuval Steinitz dalam pertemuan kabinet kemarin. (Reuters/AFP/CNN/sha/c14/any/jpnn)
Sikap Presiden Amerika Serikat Donald Trump terhadap Arab Saudi berbalik 180 derajat saat kunjungan kerjanya ke negara itu.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer
- Trump Bakal Menghukum Petinggi Militer yang Terlibat Pengkhianatan di Afghanistan
- Pemerintahan Sederhana
- Dunia Hari ini: Trump Bertemu Biden untuk Mempersiapkan Transisi Kekuasaan
- Donald Trump Menang di Pilpres AS, Produsen Mobil Dunia Deg-degan
- Keluarga Donald Trump Berminat untuk Berinvestasi di Indonesia