Tuan Rumah Belum Kalah
Senin, 22 April 2013 – 06:44 WIB

Tuan Rumah Belum Kalah
NEW YORK - Keuntungan memiliki laga home lebih banyak alias home-court advantage menjadi salah satu senjata untuk melangkah lebih jauh di playoff. Dalam format the best of seven alias lolos dengan empat kemenangan, tiap laga home berarti besar. Hal yang sama terjadi di wilayah barat. Peringkattiga Denver Nuggets memetik kemenangan tipis 97-95 dari Golden State Warriors. Sementara peringkat keempat Los Angeles Clippers menundukkan Memphis Grizzlies dengan 112-91.
Di hari pertama playoff, tim-tim yang memiliki home-court advantage memanfaatkan dengan baik kesempatan laga home. Seluruh tuan rumah meraih kemenangan di laga pertamanya, Minggu (21/4) WIB.
Baca Juga:
Peringkat kedua wilayah timur New Yok Knicks memetik hasil manis di hadapan publiknya. Mereka mengalahkan Boston Celtics dengan 85-78. Hasil tersebut diikuti peringkat keempat wilayah timur Brooklyn Nets yang mengempaskan Chicago bulls dengan 106-89.
Baca Juga:
NEW YORK - Keuntungan memiliki laga home lebih banyak alias home-court advantage menjadi salah satu senjata untuk melangkah lebih jauh di playoff.
BERITA TERKAIT
- Carlo Ancelotti: Luka Modric Adalah Hadiah untuk Sepak Bola
- Persib Keberatan dengan Sanksi Komdis PSSI kepada Beckham Putra, Ini Penjelasannya
- Murkanya Pelatih Persib Bojan Hodak Seusai Beckham Putra Dijatuhi Sanksi Mendadak
- Madrid vs Girona 2-0, Luka Modric: Ini Kemenangan yang Sangat Penting
- Liverpool Hajar Manchester City, Mohamed Salah Menorehkan 6 Rekor
- Mengintip Statistik Emil Audero dan Maarten Paes, Siapa Jadi Kiper Utama Timnas Indonesia?