Tuan Rumah Pun Menangis
Senin, 06 Agustus 2012 – 09:42 WIB
CARDIFF - Dukungan penuh publik Millennium Stadium, Cardiff, ternyata tidak cukup untuk menolong tim sepak bola putra Inggris Raya melaju ke semifinal Olimpiade 2012. Mereka tersisih karena kalah adu penalti 4-5 dari Korea Selatan, kemarin dini hari. Di bawah dukungan 74 ribu penonton yang memadati Millennium Stadium, Inggris Raya yang turun dengan daftar pemain starter yang sama dengan ketika menang atas Uruguay di laga terakhir fase grup, bermain grogi.
Kekalahan yang membuat comeback Inggris Raya setelah absen selama 52 tahun di Olimpiade, menjadi nihil medali. Impian mereka untuk mengulang capaian emas pada 1908 dan 1912 menguap menyusul tersisihnya tuan rumah di sepak bola putri.
Baca Juga:
Drama adu penalti terpaksa harus dilewati Inggris Raya setelah hanya bermain seri 1-1 melawan Korea selama waktu normal. Perpanjangan waktu 2x15 menit juga tidak mengubah keadaan, skor tetap 1-1 hingga wasit asal Kolombia Wilmar Roldan meniup peluit panjang tanda laga berakhir.
Baca Juga:
CARDIFF - Dukungan penuh publik Millennium Stadium, Cardiff, ternyata tidak cukup untuk menolong tim sepak bola putra Inggris Raya melaju ke semifinal
BERITA TERKAIT
- Pernah Bersama di Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo Mendoakan Amorim Sukses di MU
- Hasil Sprint MotoGP Barcelona: Target Pecco Bagnaia Tercapai
- Live Streaming Sprint MotoGP Barcelona: Cek Starting Grid, Rencana Pecco Berhasil
- Hasil Kualifikasi MotoGP Barcelona: Simak Pengakuan Marquez
- Live Streaming Kualifikasi MotoGP Barcelona: Ada yang Tak Percaya Kata Marquez
- Target Kakang Rudianto Bersama Timnas Indonesia di Piala AFF 2024