Tubuh Lorenzo Ditanami Pelat dan Sepuluh Baut
Minggu, 14 Juli 2013 – 05:25 WIB

Pembalap Yamaha, Jorge Lorenzo saat kecelakaan di free practice kedua di Sachsenring, Jerman, Kamis (11/7). Getty Images
Pihak Yamaha juga terlihat tak ingin kembali berjudi dengan kondisi Lorenzo. Setelah memutuskan absen di Sachsenring, jawara dunia dua kali tersebut juga belum pasti turun di balapan seri Amerika Serikat (AS) pekan depan.
“Kami menanam pelat baru itu ke tulang untuk merangsang kerja otot. Selain itu, langkah itu juga membantu recovery tulang. Operasi sendiri berlangsung selama dua jam,” tambah Rodrigues. (jos/jpnn)
BARCELONA - Jorge Lorenzo kembali menjalani operasi. Usai mengalami kecelakaan di free practice kedua di Sachsenring, Jerman, Kamis (11/7), gacoan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025