Tugas BP Suramadu Tidak Mudah
Menkeu: Membacannya Saja Susah, Apalagi Menjalankan
Jumat, 03 Juli 2009 – 13:33 WIB

Tugas BP Suramadu Tidak Mudah
JAKARTA- Menteri Keuangan yang juga Plt Menko Perekonomian Sri Mulyani Indrawati memperkirakan tugas yang harus dilaksanakan pejabat Badan Pelaksana Suramadu akan jauh lebih berat dari yang diperkirakan. Kedua: mempersiapkan konsep kerjasama dengan badan usaha dalam pengelolan jembatan tol Suramadu dan mempercepat badan usaha yang akan
Kondisi ini mengarah pada beban Badan Pelaksana Suramadu, dijabarkan Menkeu dalam pidato tertulisnya. “Saya membaca lima tugas itu saja susah, apalagi yang menjalankan,” kata Menkeu saat melantik pejabat Badan Pelaksana Suramadu di Gedung Departemen Keuangan, Jakarta, Jumat (3/7).
Baca Juga:
Lima tugas utama yang diemban oleh pejabat Badan Pelaksana Suramadu ini adalah pertama; bagaimana penyusunan rencana induk pengembangan sarana dan prasarana, serta wilayah Suramadu, termasuk RT/RW provinsi dan kabupaten dengan tetap memperhatikan kebijakan sektor dan departemen terkait.
Baca Juga:
mengelola jembatan tersebut. Seperti diketahui bahwa jembatan ini terlihat berbeda karena salah satunya memiliki jalur khusus kendaraan motor.
JAKARTA- Menteri Keuangan yang juga Plt Menko Perekonomian Sri Mulyani Indrawati memperkirakan tugas yang harus dilaksanakan pejabat Badan Pelaksana
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan