Tujuh Juta Penduduk Ber-KTP Ganda
Bisa Jadi Persoalan Data Pemilih Pemilu
Kamis, 23 Februari 2012 – 06:53 WIB

Tujuh Juta Penduduk Ber-KTP Ganda
Dalam raker bersama komisi II sebelumnya, Mendagri Gamawan Fauzi menyatakan, masalah mendasar dari tersendatnya proyek e-KTP adalah proses pelelangan dan teken kontrak. Demi alasan tidak melanggar hukum, lelang e-KTP berlangsung 4,5 bulan. Selain itu, lamanya waktu yang dibutuhkan oleh konsorsium dalam penyelesaian pengadaan barang. Dalam data yang disebut Mendagri, dari proses pengiriman dan instalasi di 197 kabupaten/kota menyebabkan pelayanan e-KTP baru dimulai pada September 2011.
Meski begitu, Mendagri optimistis proyek e-KTP selesai tepat pada waktunya. Dia menyatakan, sudah ada komitmen dari para kepala daerah untuk menuntaskan proyek e-KTP sebelum Desember 2012. (bay/c2)
JAKARTA - Kemungkinan tidak beresnya data penduduk tetap membayangi Pemilu 2014. Pada pemilu lalu DPT (daftar pemilih tetap) sangat amburadul sehingga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang