Tujuh Kali Masuk Bui, Kini Aktif Berdakwah
Minggu, 03 Februari 2013 – 03:18 WIB

Tujuh Kali Masuk Bui, Kini Aktif Berdakwah
Tidak ada yang mengira bahwa Ustaz Rohim adalah mantan narapidana yang sering keluar masuk penjara. Beragam tindak kriminal pernah dia lakoni hingga tujuh kali masuk bui. Tapi, kini kehidupannya berubah 180 derajat. Berbagai aktivitas keagamaan selalu mewarnai hari-harinya =================== Ustaz Rohim, kini orang memanggilnya. Pria berperawakan sedang asal Desa Sido Mukti, Mbrondong, perbatasan Kabupaten Tuban dan Lamongan yang kini hidup menetap di Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) ini, adalah mantan nara pidana yang telah banyak menelan pahit getirnya kehidupan dunia hitam yang dulu ia jalani.
Baca Juga:
Tujuh Kali keluar masuk penjara tentu bukan hal yang mudah bisa kembali hidup berdampingan dan diterima masyarakat, apalagi bisa menjadi tokoh agama yang kini selalu aktif dibidang keagamaan.
Baca Juga:
Perjalanan hidup pria yang kini dikaruniai tiga orang anak ini, cukup berliku dan penuh cerita menarik sampai dia akhirnya mendapat gelar ustaz di kalangan masyarakat.
Tidak ada yang mengira bahwa Ustaz Rohim adalah mantan narapidana yang sering keluar masuk penjara. Beragam tindak kriminal pernah dia lakoni hingga
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku