Tukang Pijat 8 Generasi Timnas
Rabu, 29 Desember 2010 – 10:49 WIB
Baca Juga:
Salah satunya adalah tukang pijat setia timnas, Mohammad Sudir. Pria kelahiran Purwokerto, 22 Oktober 1964, tersebut sudah 12 tahun bertugas memijat para pemain tim Merah Putih. Sekitar delapan generasi timnas sudah dia kawal. Yakni, sejak era pelatih Rusdy Bahalwan, Bernhard Schumm, Nandar Iskandar, Benny Dollo, Bambang Nurdiansyah, Ivan Kolev, Peter Withe, hingga Alfred Riedl.
Baca Juga:
Sudir adalah lulusan IKIP Jakarta 1985 dari Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kepelatihan (FPOK), Jurusan Penjaskes (Pendidikan Jasmani dan Kesehatan). "Kira-kira sejak 1998 saya dipercaya menjadi masseur (tukang pijat) timnas," katanya di sela mendampingi timnas melawat ke Kuala Lumpur akhir pekan lalu.
Bukan bonus besar, bukan pula Nurdin Halid, ketua umum PSSI. Tapi, orang-orang yang sangat berperan di timnas Indonesia adalah sang arsitek tim Alfred
BERITA TERKAIT
- Timnas Indonsia vs Jepang: Mampukah Garuda Mematahkan Samurai Biru?
- MotoGP Barcelona: Martin Bakal Dibantu Espargaro, Pecco Didukung Para Murid Rossi
- Indonesia vs Jepang: Bukan Jumat Malam Menegangkan, Ada Suguhan Menarik untuk Suporter Garuda
- Diam-Diam Jay Idzes Sudah Memantau Timnas Jepang
- MotoGP 2024 Barcelona, Jorge Martin Sangat Bersemangat Bertarung dengan Bagnaia
- Martin atau Pecco yang Juara Dunia? Ini Kata Para Pembalap