Tulis 'Jedar', Jessica Gencar Promo di Twitter
Selasa, 05 Februari 2013 – 12:42 WIB

Tulis 'Jedar', Jessica Gencar Promo di Twitter
JAKARTA - Di tengah kesibukannya menjadi presenter dan pemain sinetron, Jessica Iskandar masih sempat menulis buku yang diberi judul "Jedar". Buku tersebut mulai dipromosikan melalui toko buku, website dan twitter. Jessica mengaku banyak mendapat dukungan dari yang sudah membaca bukunya. Dukungannya luar biasa, ceritanya kan ringan, Jessica banget. Kata mereka, pengen cepat-cepat selesain baca bukunya Jessica," ujarnya.
"Promonya lewat website dan twitter. Saya juga pengen promo ke Bandung dan Bali," kata Jessica saat ditemui di Studio RCTI Kebon Jeruk Jakarta Barat, Selasa (5/2).
Meski baru dipromosikan, namun dalam seminggu terakhir Jessica sudah menerima banyak pesanan. "Baru seminggu di toko buku udah banyak yang pesan. Semalam sudah mencapai 5.000 copy," ujarnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Di tengah kesibukannya menjadi presenter dan pemain sinetron, Jessica Iskandar masih sempat menulis buku yang diberi judul "Jedar".
BERITA TERKAIT
- Mongol Stres Kocok Perut Penonton di Acara Ulang Tahun ANTV
- Catat Tanggal Jakarta Lebaran Fair, Bakal Ada 450 Gerai Fashion hingga Otomotif
- Dijenguk Ayu Ting Ting, Wendi Cagur Masih Sempat Melucu
- Demon Slayer: Infinity Castle Tayang Agustus 2025, Begini Sinopsisnya
- Dul Jaelani Ungkap Menu Favorit Saat Berbuka Puasa Selama Ramadan, Ternyata
- Polisi Terus Selidiki Kasus Food Vlogger Codeblu, Begini Perkembangannya