Tumbuhkan Kecintaan Hutan Sejak Dini
Senin, 03 Juni 2013 – 16:48 WIB

Tumbuhkan Kecintaan Hutan Sejak Dini
"Indiaktor kerusakan lahan yang terjadi lanjut salah satunya bisa dilihat dari DAS itu sendiri. Jika DAS-nya kritis maka bisa dipastikan terjadi kerusakan lahan," imbuhnya.
Sebelumnya, Kemenhut menyelenggarakan lomba menggambar dan mewarnai yang diikuti ratusan siswa pilihan Sekolah Dasar (SD) se-Jakarta.
Kegiatan tersebut diselenggarakan dalam rangka menyambut hari Penanggulangan Degradasi Lahan sedunia yang jatuh setiap tanggal 17 Juni. Kegiatan yang dihelat di Gedung Manggala Wanabakti Jakarta ini mengangkat tema 'Mencintai Hutan, Tanah dan Air'. Acara ini dilengkapi dengan dongeng
Sekadar diketahui, Hari penanggulangan degradasi lahan sedunia merupakan hasil konvensi PBB (UNCCD) dalam upaya menumbuhkembangkakan kesadaran setiap negara dalam hal menanggulangi kerusakan lahanyang terjadi dinegara wilayah mereka.
JAKARTA - Degradasi lahan kian mengancam. Perubahan fungsi hutan menjadi masalah serius yang harus ditangani. Direktorat Jenderal Bina Pengelolaan
BERITA TERKAIT
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah