Tumbuhkan Wirausaha Pemuda, GP Ansor Gandeng Pos Indonesia-BNI
Rabu, 30 Juni 2021 – 22:28 WIB

PP GP Ansor menggandeng PT Pos dan BNI dalam memperkuat keagenan pospay, BNI 46, penyaluran KUR dan pelatihan serta pendampingan UMKM Ansor. Foto: Dokumentasi GP Ansor
Direktur Utama BNI Royke Tumilaar mengungkapkan bahwa BNI menggandeng GP Ansor untuk memberdayakan generasi muda makin produktif. Yakni menjalankan bisnisnya dengan menjadi BNI Agen46 yang memiliki kemampuan point of distribution.
"Agen BNI 46 memberikan berbagai layanan perbankan kepada masyarakat yang memiliki keterbatasan akses ke outlet bank," kata Royke. (rhs/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
GP Ansor menjalin kerja sama dengan PT Pos Indonesia dan BNI dalam memperkuat keagenan pospay, BNI 46, penyaluran KUR dan pelatihan serta pendampingan UMKM Ansor.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Bukan 2 Dekade, Hanya Butuh 2 Era Ketum PSSI Indonesia Bisa Tembus Ranking 123 FIFA
- Doa Ketum PSSI Mengiringi Perjuangan Timnas Indonesia di Piala Asia U-17 2025
- BNI Hadirkan Layanan Kesehatan di Posko Mudik Malang
- BNI Beri Takjil Hingga Pengobatan Gratis di Pelabuhan Tanjung Perak
- Erick Thohir Bersama Legenda Belanda Mulai Membicarakan Program Pembinaan Pemain
- Dukung Kelancaran Arus Mudik, ASDP Lepas 106 Peserta Mudik Gratis ke Bandar Lampung