Tuna Raksasa Laku Rp 17,7 Miliar
Minggu, 06 Januari 2013 – 08:11 WIB
Berdasar hasil lelang tersebut, harga ikan tuna raksasa itu mencapai JPY 700 ribu (Rp 79,8 juta) perkilogram. Jadi, setiap potong daging ikan tuna tersebut seharusnya seharga JPY 30 ribu (Rp 3,4 juta).
Baca Juga:
Namun, Kimura berencana menjual dengan harga jauh lebih murah. Sejumlah media Jepang menulis bahwa dia hanya akan mematok harga JPY 398 (sekitar Rp 45 ribu) perporsi.
Tuna sirip biru adalah jenis termahal di antara sejumlah ikan lain yang dijual di Tsukiji. Perburuan besar-besaran ikan tuna sirip biru selama bertahun-tahun mengakibatkan populasinya menyusut. Akibatnya, sejumlah negara Barat menyerukan agar dikeluarkan larangan perburuan ikan itu.
Jepang mendominasi tiga perempat konsumsi ikan tuna sirip biru di dunia. Bahan sushi termahal di Jepang adalah kuro maguro atau tuna hitam. Di negeri itu, ikan tersebut dijuluki mutiara hitam karena langka. (AFP/cak/dwi)
TOKYO – Seekor ikan tuna sirip biru (bluefin) raksasa memecahkan rekor harga dalam lelang pertama awal tahun ini di pasar ikan Tsukiji, pusat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer