Tunggal Indonesia Habis Semua
Jumat, 08 Juli 2011 – 18:51 WIB
"Saya lihat mereka belum bisa mengontrol rasa tegang di lapangan. Jadi anak-anak mainnya tidak bisa maksimal," kata Ronny usai pertandingan seperti dilansir dari situs PB PBSI.
Baca Juga:
Indonesia pun harus bergantung di nomor ganda untuk merebut gelar. Beruntung, PP PBSI berhasil meloloskan beberapa wakilnya. Di antaranya ialah pasangan ganda campuran Lukhi Apri Nugroho/Ririn Amelia yang berhasil mengalahkan pasangan Taiwan Huang Po Jui/Wu Ti Jung dengan skor 21-23, 21-19, 21-13.
"Kami terlalu memikirkan bagaimana pertandingan akan berlangsung jadinya malah terbebani. Selain itu lawan juga bermain cepat sehingga kami ketinggalan," ucap Lukhi. (ru/diq)
LUCKNOW - Nasib para pebulu tangkis junior Indonesia tak jauh berbeda dengan para seniornya. Mereka juga kesulitan merebut gelar juara di turnamen
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kevin Diks Puji Suporter Timnas Indonesia: Mereka Sangat Luar Biasa
- MotoGP Barcelona: Ada Masalah, Martin Gugup, Pecco Takut
- Timnas Indonesia Kalah dari Jepang, Shin Tae Yong: Ini Bukan Waktunya untuk Menyerah
- Prediksi Ranking FIFA Timnas Indonesia Setelah Dihajar Jepang
- Hasil UEFA Nations League: Portugal & Spanyol Melaju ke Perempat Final
- Jepang Memberi Timnas Indonesia Pelajaran Bermain Sepak Bola