Tunggu Balasan Resmi PSSI
Jumat, 05 Oktober 2012 – 05:49 WIB
Sejatinya, tantangan ini sudah ditanggapi oleh PSSI. Dalam rilis resmi, PSSI bahkan menolah bertanding karena tidak mau meladeni tim yang tidak diakui FIFA. PSSI enggan bertanding karena telah mengambil keputusan dan melakukan pemanggilan terhadap pemain-pemain dari ISL. Bukan hanya dari IPL.
Baca Juga:
"Kami tidak mau meladeni. Kami sudah melakukan pemanggilan pemain dan TC akan segera dimulai," kata koordinator timnas Bob Hippy.
Sementara, anggota JC Joko Driyono melihat ada persepsi berbeda dari dua kubu timnas. Sebab, Klub ingin ada forum untuk melakukan pemantauan pemain terbaik. Jika kemudian divonis kaku bahwa itu tantangan, maka implementasinya akan sulit.
"Kita lihat saja, karena inisiatif baik belum tentu direspon dengan linear oleh pihak lain," tuturnya. (aam)
JAKARTA -- Timnas versi PSSI La Nyalla akhirnya resmi mengirim surat ke PSSI Djohar Arifin, kemarin (4/10). Mereka meminta untuk menggelar pertandingan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Taklukkan AS Roma 1-0, Napoli Kembali ke Puncak Klasemen Serie A 2024/25
- Hasil Liga Spanyol: Menang 3-0 Atas Leganes, Madrid Naik Posisi 2 Klasemen
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Timnas Indonesia Dinilai Janggal Belum Mengumumkan Skuad Piala AFF 2024
- Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi