Tuntut Ganti Majelis Hakim, Ratusan Karyawan PT PRLI Berunjuk Rasa di Kantor MA

Massa aksi mengharapkan agar putusan yang diambil oleh Mahkamah Agung nantinya dapat mencerminkan keadilan seutuhnya.
Terutama terkait adanya bukti 2 putusan yang bertentangan, yaitu Putusan Pengadilan Negeri nomor 140/pdt.G/1995 PN.jkt pst dan Putusan Kasasi nomor 3101 K/pdt/1999.
Dia menekankan pentingnya peninjauan ulang atas putusan PK yang dinilai kontroversial tersebut dengan mempertimbangkan risiko PHK massal yang mengancam kesejahteraan banyak karyawan.
Menurut Sembiring, karyawan PT Polo Ralph Lauren Indonesia berharap aspirasnya dapat didengar dan direspons secara proporsional oleh pihak berwenang.
Aksi protes ini bukan hanya sekadar ungkapan kekecewaan, tetapi juga sebuah upaya untuk memperjuangkan hak-hak karyawan yang terancam.
“Kami akan terus memantau perkembangan selanjutnya terkait protes ini,” ujar Sembiring.(fri/jpnn)
Sekitar seratus orang kembali berunjuk rasa di kantor MA untuk mengekspresikan keprihatinan terkait rencana PHK massal yang dihadapi oleh karyawan PT PRLI.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Hakim Terseret Kasus Suap, Legislator Minta MA Membenahi Sistem Promosi Jabatan
- Buruh Jabar Khawatir Tarif Trump Bakal Memicu PHK Massal
- Nasabah AJK Minta Mahkamah Agung Tolak Kasasi yang Diajukan OJK
- Legislator PDIP Stevano Dorong MA Segera Membentuk Kamar Khusus Pajak
- Kesehatan Ted Sioeng Memburuk, Majelis Hakim Kabulkan Pembantaran