Tuntut PSSI Patuhi Statuta
Demo Sambut Pelantikan Pengurus Baru
Rabu, 09 November 2011 – 02:32 WIB

oto: Dok.JPNN
Baca Juga:
Rita menegaskan pentingnya menjalankan amanat pencinta olahraga, khususnya sepak bola. "Meski waktu pelantikan kurang tepat, saya hadir demi PSSI. Saya menonton pertandingan kemarin saat timnas mengalahkan Kamboja 6-0 (7/11). Itu merupakan langkah awal yang bagus. Tugas PSSI tidak mudah. Mereka harus menjalankan amanat rakyat yang haus akan prestasi sepak bola," jelasnya.
"Tugas PSSI baru ini adalah mengangkat persepakbolaan nasional agar bisa berprestasi di ajang internasional. Jika negara Asia lain bisa, mengapa kita tidak bisa?" ujarnya.
Andi menantang pengurus baru untuk bisa membawa persepakbolaan Indonesia berjaya di tingkat Asia maupun dunia. Menteri dari Partai Demokrat itu meminta pihak-pihak yang tidak puas dengan kepengurusan PSSI segera mengakhiri isu KLB.
JAKARTA -Sejak terpilih pada 9 Juli lalu lewat kongres luar biasa (KLB) di Solo, baru kemarin (8/11) kepengurusan PSSI 2011?2015 dilantik. Kabinet
BERITA TERKAIT
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan