Turnamen Jawara Nusantara Dukung Perkembangan Industri Gim Lokal
Senin, 11 April 2022 – 00:35 WIB

Gim Lokapala. ilustras Foto: dok Anantarupa Studio
Dengan kekalahan tersebut, maka Dewa United harus puas menempati juara kedua dalam turnamen tersebut, disusul oleh Rans Esports di posisi ketiga setelah berhasil mengalahkan Bonafide Esports.
Para pemenang turnamen mendapatkan total hadiah senilai Rp 100 juta.
Sejak pertama kali diumumkan, turnamen ini langsung menarik perhatian gamer tanah air.
Hal ini terbukti dari jumlah peserta yang mengikuti turnamen dengan total peserta mencapai 215 tim dari seluruh penjuru Indonesia. (Ant/ddy/jpnn)
Melon Indonesia kompetisi gim Jawa Nusantara' untuk mendorong perkembangan industri gim lokal.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Perkuat Ekosistem Komunitas Demi Dukung Talenta E-Sports
- 5 Cara Sukses Bermain League of Legends, Ini Tip untuk Pemula
- Mahasiswa President University Raih Gold Prize pada Ajang Global Startup Competition
- Gaming Symposium Jadi Wadah SMK Berkolaborasi Pelaku Industri Gim
- Bangkitkan Ekosistem Gim Lokal, Kemenekraf Gandeng Polandia
- Rapspoint Hadir di Tengah Pasar Industri Gim Indonesia yang Menjanjikan