Turnamen Marah Halim Cup Dibuka Februari 2016, Ini Pesertanya

Turnamen Marah Halim Cup Dibuka Februari 2016, Ini Pesertanya
Persib, salah satu peserta turnamen Marah Halim Cup 2016. Foto: Wahyudin/Jawa Pos

Turnamen ini akan diikuti oleh PSMS selaku tuan rumah, Persinga Ngawai finalis Piala Kemerdekaan, Persib Bandung, Sriwijaya FC, Mitra Kukar,  Arema Cronus, Persija dan Persebaya dari Piala Kemerdekaan. "Dua tim perserikatan seperti Persija dan Persebaya harus ambil bagian juga untuk bersaing dengan PSMS," tuturnya. (prn/sam/jpnn)

 


MEDAN - Turnamen Sepakbola Marah Halim Cup 2016 akan digeber dalam waktu dekat. Yayasan Marah Halim sebagai inisiator kegiatan tersebut, mendapat


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News