Turun Minum, Milan Juventus Masih 1-1
Kamis, 10 Januari 2013 – 03:39 WIB

Turun Minum, Milan Juventus Masih 1-1
TORINO - Perempat final Coppa Italia yang memertemukan AC Milan dan Juventus, Kamis (10/1) dini hari masih berjalan imbang. Bermain di Juventus Stadium, Torino, kedua tim tua Italia ini masih berbagi skor 1-1.
Adalah AC Milan yang lebih dulu unggul. Penyerang muda Milan, Stephan El Shaarawy membawa Rossoneri unggul 1-0 di menit 6 babak pertama. El Shaarawy memanfaatkan umpan dari Kevin Prince Boateng.
Dengan tenang penyerang 20 tahun ini mengoyak jala si Nyonya Tua dan membawa Milan unggul sementara. Namun, keunggulan itu tidak bertahan lama. Ketinggalan satu gol, Juventus mulai bangkit.
Alhasil, tendangan bebes Sebastian Giovinco dari luar kotak pinalti mengoyak gawang AC Milan. Gol pemain berusia 25 tahun ini disambut gemuruh para suporter Juventus.
TORINO - Perempat final Coppa Italia yang memertemukan AC Milan dan Juventus, Kamis (10/1) dini hari masih berjalan imbang. Bermain di Juventus Stadium,
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025