Turunkan Asam Lambung yang Meningkat Drastis dengan 5 Makanan Sehat Ini
Selasa, 31 Mei 2022 – 08:19 WIB

Jahe. Foto : Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - KESIBUKAN akibat pekerjaan yang menumpuk bisa membuat Anda terserang penyakit mag.
Penyakit mag itu sendiri timbul akibat naiknya asam lambung ke tenggorokan.
Gejala asam lambung yang naik secara drastis ialah rasa mual, perasaan ingin muntah dan dada terasa terbakar.
Untuk mengatasinya, Anda jangan terburu-buru mengonsumsi obat.
Ada beberapa makanan sehat yang bisa menurunkan asam lambung.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Oatmeal
Outmeal memiliki banyak serat yang bisa menyerap asam lambung.
Makanan sehat yang kaya akan serat ini sangat dibutuhkan oleh penderita asam lambung.
Ada beberapa makanan sehat yang bisa menurunkan asam lambung yang melambung drastis dan salah satunya ialah pisang serta roti.
BERITA TERKAIT
- Begini Evakuasi Pendaki Wanita Asal Bekasi yang Kolaps di Gunung Sindoro
- 6 Minuman untuk Penderita Asam Lambung
- Asam Lambung Naik, Redakan dengan Mengonsumsi 3 Makanan Lezat Ini
- 5 Minuman yang Ampuh Redakan Asam Lambung dengan Cepat
- 9 Makanan Ini Bikin Asam Lambung Naik Drastis
- 4 Makanan Pemicu Asam Lambung yang Wajib Anda Ketahui