Turunkan Berat Badan dengan Konsumsi Serat
Senin, 20 November 2017 – 14:20 WIB

Manfaat serat bisa membantu menurunkan berat badan. Ilustrasi. Foto IST
Jika tidak terlalu menyukai pilihan makanan di atas, Anda bisa mendapatkan serat dengan mengonsumsi suplemen tertentu. Namun tentu saja, suplemen ini hanya bersifat sebagai penunjang, bukan sebagai asupan utama.
Jadi mulai saat ini, jangan lupa untuk menambahan asupan yang mengandung serat ke dalam menu harian Anda. Dengan begitu, kesehatan tubuh dan berat badan ideal yang Anda idamkan bisa segera terwujud.(NB/ RH/klikdokter)
Serat merupakan jenis karbohidrat yang tidak dicerna oleh tubuh, sehingga lambung akan terasa penuh dalam waktu lama.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- 5 Makanan untuk Diet Sehat yang Wajib Anda Konsumsi
- 7 Buah Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Musim Hujan
- Turunkan Gula Darah dengan Rutin Mengonsumsi 4 Buah Ini
- 3 Buah Ini Bikin Kolesterol Tinggi Tidak Berdaya
- 3 Buah Lezat untuk Penderita Asam Urat
- Rutin Konsumsi 6 Makanan Ini, Wajah Bakalan Terlihat Awet Muda