Turunkan Kolesterol Tinggi dengan Mengonsumsi 6 Obat dan Suplemen Ini

jpnn.com, JAKARTA - KOLESTEROL tinggi tentu bisa membuat Anda cemas dan khawatir.
Bagaimana tidak. Kolesterol tinggi bisa menimbulkan masalah kardiovaskular.
Selain itu, kolesterol tinggi bisa menyebabkan berbagai komplikasi yang lebih serius.
Namun, bukan berarti kondisi tersebut tidak bisa diatasi. Sebab, ada beberapa pilihan pengobatan kolesterol yang bisa dilakukan.
Mulai dari suplemen penurun kolesterol, obat herbal kolesterol, hingga obat-obatan kimia.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Statin
Salah satu golongan obat-obatan untuk menghalangi zat di dalam liver yang dibutuhkan untuk membentuk kolesterol, yakni statin.
Obat statin juga bisa membantu tubuh menyerap kembali kolesterol yang menempel pada dinding arteri, sehingga bisa mencegah terjadinya penyakit arteri koroner.
Ada beberapa jenis obat dan suplemen yang tersedia di apotek yang mampu membantu menurunkan kadar kolesterol tinggi seperti misalnya niasin.
- Asam Lambung Naik, Turunkan dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- Usir Radang Tenggorokan dengan Mengonsumsi 3 Obat yang Tersedia di Apotek
- 3 Obat Sakit Kepala yang Aman Anda Konsumsi
- Atasi Seriawan di Lidah dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- Gusi Bengkak Terasa Menyakitkan, Atasi dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- Atasi Alergi dengan Rutin Mengonsumsi 3 Obat Ini