Turunkan Tekanan Darah Tinggi dengan 8 Makanan Lezat Ini

Turunkan Tekanan Darah Tinggi dengan 8 Makanan Lezat Ini
Ilustrasi buah berry. Foto: Pixabay

Minum jus bit bisa menurunkan tekanan darah dalam jangka pendek dan jangka panjang.

Pada tahun 2015, peneliti melaporkan minum jus bit merah bisa menurunkan tekanan darah pada penderita hipertensi yang minum 250 mililiter, sekitar 1 cangkir, jus setiap hari selama 4 minggu.

Para peneliti melihat beberapa efek positif dalam waktu 24 jam.

Dalam penelitian ini, mereka yang minum 1 cangkir jus bit setiap hari rata-rata mengalami penurunan tekanan darah sekitar 8/4 milimeter merkuri (mm Hg).

Bagi banyak orang, perubahan ini membawa tekanan darah mereka dalam kisaran normal. R

ata-rata, satu obat tekanan darah mengurangi kadar sebesar 9/5 mm Hg.

4. Cokelat hitam

Camilan manis ini bisa menurunkan tekanan darah. Sebuah tinjauan dari 15 percobaan menunjukkan cokelat kaya kakao mengurangi tekanan darah pada orang dengan hipertensi atau prahipertensi.

Ada beberapa makanan yang bisa menurunkan tekanan darah tinggi dengan cepat seperti bawang putih.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News