Turut Jaga Perekonomian di Tengah Pandemi, PLN Raih Penghargaan BUMN Berprestasi
Selasa, 06 Desember 2022 – 12:29 WIB
Hal ini tercermin dari laporan keuangan tahun 2021 merupakan laporan keuangan terbaik sepanjang sejarah.
"Tahun 2021 kami berhasil mencetak kinerja keuangan terbaik sepanjang sejarah 77 tahun berdiri. Selama covid kami memaksimalkan keandalan listrik sambil menjaga kondisi keuangan perusahaan," ujar Sinthya.
Sinthya memastikan PLN akan terus menjalankan transformasi sehingga mampu memberikan kontribusi yang lebih lagi bagi negara dengan tetap menjaga keandalan pasokan listrik bagi masyarakat.
"Kami sekali lagi berterima kasih atas apresiasi yang diberikan kepada PLN dan kami berkomitmen akan terus selalu berkontribusi bagi negara," seru Sinthya.(adv/jpnn)
PLN akan terus menjalankan transformasi sehingga mampu memberikan kontribusi yang lebih lagi bagi negara dengan tetap menjaga keandalan pasokan listrik.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Kinerja BUMN Melesat di Tahun Ini, Dividen Tercapai 100% Senilai Rp 85,5 Triliun
- Kementerian BUMN Setorkan Dividen ke Negara Rp 85,5 Triliun, Optimistis Meningkat 2025
- Saham TLKM Anjlok, Telkom Butuh Penyegaran & Strategi Baru
- Alhamdulillah, Warga Cikaret Kini Miliki Trafo PLN, Aliran Listrik Makin Stabil
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living
- Kemitraan BYD dan PLN Dorong Penguatan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia