Tuti Diperkosa 9 Pria Arab, Pemerkosanya Bebas
Jumat, 11 November 2011 – 14:21 WIB
"Saya rasanya shock. Tidak percaya kalau sampai Tuti bisa setega itu. Karena dia anak yang baik. Saya hanya minta dukungan semua pihak untuk ikut perjuangkan ini. Tolong selamatkan dia. Anak saya itu berangkat dengan selamat jadi harus kembali juga dengan selamat," katanya sambil terisak.
Sementara itu, anggota Komisi IX DPR RI, Rieke Diah Pitaloka menyesalkan sikap pemerintah RI yang sangat lamban dalam merespon persoalan ini. Malah yang lebih menyedihkan lagi, ada pernyataan pemerintah yang menyudutkan Tuti.
"Tidak bisa seperti itu. Katanya Tuti itu pembantu rumah tangga yang sudah permalukan Indonesia di luar negeri. Kalau memang begitu, Kenapa pembantu rumah tangga dikirim ke luar negeri," katanya kesal.
Seharusnya, sambung artis yang akrab disapa Oneng itu, terlepas dari bersalah atau tidak, Tuti pantas untuk dibela. Pemerintah memiliki kewajiban untuk memberikan perlindungan bagi warganya di luar negeri sebagaimana yang diamanatkan dalam UUD 1945.
JAKARTA - Tragis benar nasib yang dialami Tuti Tursilawati, buruh Migran asal Majalengka Jawa Barat yang sejak 2009 lalu bekerja di Arab Saudi. Tidak
BERITA TERKAIT
- 629 Karhutla Terjadi di Indonesia Sepanjang 2024
- BMKG: Seluruh Jakarta Diguyur Hujan Ringan pada Jumat Pagi
- Hakim PN Medan Tolak Eksepsi Ratu Entok Terdakwa Penista Agama
- BPBD Sumenep Dirikan Posko Siaga Untuk Tekan Risiko Bencana
- Laskar Merah Putih Minta Majelis Hakim PN Tanjung Karang Tegakkan Keadilan
- KPK Diminta Tuntaskan Perkara Korupsi yang Mandek di Periode Sebelumnya