Tutupi Kasus, Partai Sengaja Gulirkan Konvensi
Jumat, 12 April 2013 – 03:02 WIB
"Tapi karena tidak pernah beres, mana ada jemaah haji yang mau memilih PPP, kecuali mungkin rombongan jumbo keluarga Menteri Agama,” ungkap Asep.
Sebelumnya, Sekretaris Dewan Pakar DPP PPP, Ahmad Yani mengatakan, pihaknya akan menggelar konvensi Capres dan Cawapres untuk menjaring figur-figur terbaik menjadi pemimpin nasional. Hal ini dilakukan karena tidak dibukanya ruang Capres independen di konstitusi, sekaligus sebagai jawaban atas kritik publik terhadap praktik oligarki partai politik.
“Adapun mekanisme konvensi, secara detil saat ini masih disusun. Hanya saja, secara garis besar, para pendaftar konvensi Capres/Cawapres PPP melakukan sosialisasi di struktur partai di wilayah. Hasil dari wilayah-wilayah kemudian dibawa ke tingkat pusat,” kata Yani. (fas/jpnn)
JAKARTA - Pakar hukum tata negara dari Universitas Parahyangan Bandung, Asep Warlan Yusuf mengatakan wacana konvensi calon presiden (Capres) Partai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- TNI AL Gelar Bakti Sosial untuk Korban Terdampak Erupsi Gunung Lebotobi Laki-laki di Flores Timur
- Musim Hujan, Tetapi Kualitas Udara Jakarta Masih 20 Besar Terburuk di Dunia
- Cuaca Jakarta Hari Ini, Hujan pada Senin Malam
- Jalankan Arahan Presiden Prabowo, Mendes Yandri Pilih Bermalam di Desa Margorejo
- 5 Berita Terpopuler: Mendikdasmen Beri Sinyal Baik soal PPPK, Ada Regulasi Baru? tetapi Honorer Jangan Nekat ya
- Mayoritas Masyarakat Adat Poco Leok Dukung PLTP Ulumbu Unit 5 dan 6