TVS Punya Motor Bebek Antik, Teknologi Canggih, Harga Terjangkau
Sabtu, 23 Oktober 2021 – 15:02 WIB

TVS XL100 Comfort i-TOUCHstart. Foto: Rushlane
jpnn.com, JAKARTA - TVS kembali menambah jajaran produk terbarunya dengan merilis sebuah motor bebek yang diberi nama XL100 Comfort i-TOUCHstart.
Dikutip dari Rushlane, Sabtu (23/10), secara desain memang berbeda dari motor pada umumnya.
Motor memiliki tampilan yang sangat antik.
Bagian depan, motor itu masih menggunakan lampu bulat.
Hanya saja, sistem pencahayaan masih mengusung lampu hologen.
Selain itu, bagian juga terlihat seperti motor ayam jago. Namun, belakangnya seperti motor bebek.
Bahkan, ada yang menyebut motor itu mirip dengan sepeda listrik.
Meski motor itu terlihat unik, tetapi dilengkapi teknologi terkino seperti Integrated Starter Generator dan port USB untuk mengisi daya HP.
TVS kembali menambah jajaran produk terbarunya dengan merilis sebuah motor bebek antik, tetapi diusung denga teknologi terkini.
BERITA TERKAIT
- KPK Datangi Rumah Ridwan Kamil Lagi, Aset Ini Disita
- Angkutan Lebaran 2025, KAI Logistik Angkut Ribuan Motor & Hewan Peliharaan
- TMCI Meresmikan Diler TVS Blitar, Ada Promo Menarik
- Sah, Agung Nugroho Turunkan Tarif Parkir, Jadi Sebegini
- Pengendara Motor Tewas Seusai Hantam Pohon di Jalan Soetta Bandung
- Ini Pemicu Keributan 2 Klub Motor di Bandung