U-23 Sparring di Hongkong
Senin, 05 September 2011 – 07:56 WIB
Sebelumnya, PSSI telah mengkontrak Rahmad Darmawan sebagai pelatih timnas dengan durasi kontrak selama dua tahun. Tugas utama Rahmad adalah melatih timnas U-23 untuk SEA Games 2011.
Djohar mengatakan, timnas U-23 dibawah asuhan Rahmad Darmawan telah diberi target besar yaitu harus mampu menjadi yang terbaik atau merebut medali emas pada event olahraga tertinggi di Asia Tenggara itu.
Selain untuk SEA Games 2011, kata dia, Rahmad Darmawan juga punya tugas selanjutnya untuk menyiapkan tim yang diproyeksikan turun pada SEA Games 2013.
JAKARTA- Timnas U-23 Indonesia akan melaksanakan uji coba di Hongkong. Sparring ini sebagai persiapan tampil di SEA Games 2011. “Timnas akan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dalih-dalih Shin Tae Yong Setelah Timnas Indonesia Gugur di Fase Grup Piala AFF 2024
- Christian Adinata Terdegradasi dari Pelatnas PBSI, Viktor Axelsen Beri Dukungan Khusus
- Shin Tae Yong Sebut Rafael Struick Tak Maksimal di ASEAN Cup Karena Kelelahan
- Coach Justin: STY Gagal Bentuk Sistem Permainan dengan Pemain Muda
- Persita Optimistis Hadapi Persib, Pelatih: Kami Tidak Mau Kalah
- Albert Capellas Tegaskan Filipina Layak ke Semifinal ASEAN Cup 2024