Uang Pensiun ke-13 Serentak Dibayar Mulai 2 Juli
Rabu, 20 Juni 2012 – 11:52 WIB

Uang Pensiun ke-13 Serentak Dibayar Mulai 2 Juli
Wiharto mengatakan, untuk penerima pensiun yang menerima melebihi penghasilan tidak kena pajak (PTKP) tapi belum menyampaikan NPWP, maka dikenakan tarif PPH lebih tinggi 20 persen.
Disampaikan pula Wiharto, PNS aktif yang menerima gaji sampai Mei 2012 dan akan pensiun 1 juni 2012, tetap akan dapat pensiun ketiga belas ini. Sedangkan PNS yang akan pensiun 1 Juli tidak berhak mendapatkan gaji pensiun 13. (naa/jpnn)
JAKARTA - PT Taspen (persero) akan membayarkan para pensiunan pegawai negeri sipil (PNS) dan TNI/ Polri di seluruh Indonesia mulai 2 Juli sampai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Gembira soal Gaji PPPK dan CPNS 2024, Aman
- 5 Berita Terpopuler: Berita Bikin Panik Honorer, Ribuan CPNS 2024 Jadi Mengundurkan Diri, Waduh
- Kapan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu? Kepala BKN Menjawab
- Diperiksa KPK, Windy Idol: Saya Punya Keluarga dan Pekerjaan Rusak Semua
- Berbelasungkawa Meninggalnya Paus Fransiskus, Hasto: Beliau Tokoh Perdamaian Dunia
- Pemda Ogah Usulkan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu, BKN Pastikan NIP Tidak Diterbitkan