Uang Receh Rp500 Dipalsukan
Selasa, 03 Juli 2012 – 08:24 WIB

Uang Receh Rp500 Dipalsukan
BANDUNG - Tidak hanya uang kertas pecahan ratusan ribu rupiah saja yang dipalsukan, kini uang koin Rp500 pun dipalsukan. Kakek renta ini telah membuat dan menjual seperangkat matras atau alat pencetak uang rupiah logam sebanyak tiga kali yang dilakukannya sejak 2010 lalu.
TS, 60, warga Kampung Pasir Paros Kelurahan/Kecamatan Beleendah, Kabupaten Bandung terpaksa meringkuk di balik jeruji sel tahanan Mapolda Jabar setelah diringkus lantaran memalsukan uang koin pecahan Rp500 tahun 2008.
Penangkapan tersangka TS dilakukan setelah polisi mendapat laporan warga adanya praktik pembuatan uang palsu di rumahnya.
Baca Juga:
BANDUNG - Tidak hanya uang kertas pecahan ratusan ribu rupiah saja yang dipalsukan, kini uang koin Rp500 pun dipalsukan. TS, 60, warga Kampung
BERITA TERKAIT
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- Penemuan Mayat Wanita Tanpa Kepala Bikin Geger Warga Serang
- Oknum Polisi Aipda AD Dipecat Gegara Berbuat Asusila pada Ibu Mertua
- Curi Gardan Mobil Truk, Pria di Banyuasin Ditangkap Polisi
- Polsek Indralaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Ogan Ilir