Uang Rp 2 Miliar di Markas Khilafatul Muslimin Dana Apa?
Minggu, 12 Juni 2022 – 10:49 WIB

Kombes Pol Zahwani Pandra Arsyad di Bandar Lampung, Sabtu, (11/6/2022). ANTARA/HO-Damiri.
Polisi akan terus mengembangkan penangkapan lima orang anggota kelompok itu beserta temuan barang bukti uang tersebut.
"Namun, karena masuk ranah penyidik, selanjutnya akan disampaikan oleh Polda Metro Jaya," kata dia. (ant/fat/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Kabid Humas Polda Lampung Kombes Zahwani Pandra Arsyad ungkap barang bukti uang Rp 2 miliar yang ditemukan di markas Khilafatul Muslimin di Bandar Lampung.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Perusahaan Travel Dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas Dugaan Penipuan
- Berkas Perkara Penembakan 3 Polisi di Lampung Diserahkan ke Denpom TNI
- Kasus Oknum TNI Tembak 3 Polisi Bukan Masalah Antarinstitusi, Seorang Brimob Tersangka
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang hingga 40 Hari
- Alasan Polisi Perpanjang Penahanan Nikita Mirzani
- Tersangka Kasus Judi Sabung Ayam yang Tewaskan 3 Polisi Melihat Oknum TNI Bawa Senpi