Ubah Warna Rambut, Citra Tampil Lebih Seksi
Jumat, 06 Juli 2012 – 15:29 WIB

Citra Scolastika. Foto: Getty Images
JAKARTA -- Citra Scolastika selama ini lebih dikenal dengan penyanyi yang identik dengan imej manis dan cherss. Untuk mengubah imej tersebut, Citra nekat mengubah warna rambut. Mengubah gaya rambut ini, kata Citra, adalah upayanya untuk mengubah imej dari kecil manis, ke seksi dewasa. "Aku pengen lepas dari imej yang kecil manis, cheers menjadi rambut merah lebih dewasa, lebih seksi juga," sebutnya.
"Rambut udah lama lebih ke merah. Sempat ke luar negeri, jadi lebih ke warna brown tea," kata Citra Scolastika, saat ditemui di Studio RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jumat (5/7).
Baca Juga:
Menurut jebolan Indonesia Idol ini, rambut merah yang ia gunakan sekarang lebih kontras dengan warna kulitnya yang hitam. "Agak nekat juga karena pertama kali pakai warna merah, banyak caci maki dan pujian, tapi enjoy-enjoy aja," jelasnya.
Baca Juga:
JAKARTA -- Citra Scolastika selama ini lebih dikenal dengan penyanyi yang identik dengan imej manis dan cherss. Untuk mengubah imej tersebut, Citra
BERITA TERKAIT
- Musisi Rayen Mengadukan Ahmad Dhani ke MKD Atas Dugaan Pelanggaran Etik
- Momen Pelukan Edy Khemod Seringai dengan Akbar ERK di Rumah Duka Ricky Siahaan
- Potret Karangan Bunga dari Penggemar Taiwan di Rumah Duka Ricky Siahaan
- Ricky Siahaan Bakal Dimakamkan di San Diego Hill
- Fachri Albar Lagi-Lagi Terjerat Kasus Narkoba, Polisi Ungkap Alasannya
- Petang Ini, Jenazah Ricky Siahaan Tiba di Tanah Air