Uber Napi, Polisi Tak Mau Umbar Tembakan
Selasa, 16 Juli 2013 – 04:49 WIB

Uber Napi, Polisi Tak Mau Umbar Tembakan
Langkah persuasif lain, petugas akan mendatangi keluarga para napi. Pihak keluarga diimbau ikut melakukan pendekatan ke napi agar mau cepat menyerahkan diri. "Kita juga akan mendata alamat napi untuk bisa kerjasama dengan keluarganya atau warga untuk mengajak kembali para napi masuk ke lapas," kata Ronny.
Baca Juga:
Langkah lain, bekerjasama dengan kemenkum-HAM dan kanwil kumham, polisi menyebar foto-foto napi yang belum kembali. Tujuannya agar masyarakat bisa mengenali para napi yang kabur itu. (sam/jpnn)
JAKARTA - Mabes Polri memastikan, jajaran kepolisian lebih mengedepankan upaya persuasif dalam memburu ratusan napi yang kabur dari Lapas Tanjunggusta,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dorong Kolaborasi Multi-Sektor, AQUA Terapkan Pembayaran Jasa Lingkungan
- Polisi Usut Dugaan Pelecehan Seksual oleh Oknum Dokter di Malang
- Paul Finsen Mayor Matangkan Penganugerahan Rekor MURI Telur Paskah di Sorong
- KPK Datangi Rumah Ridwan Kamil Lagi, Aset Ini Disita
- UI Tidak Undang TNI Hadir ke Acara Mahasiswa di Pusgiwa
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau