UEFA Nations League: Italia Ganyang Prancis, Israel Hancur
Sabtu, 07 September 2024 – 07:36 WIB

Bek Italia Federico Dimarco melepaskan tendangan yang berbuah gol di gawang Prancis dalam matchday 1 Grup 2 Liga A UEFA Nations League di Parc des Princes, Paris, Sabtu (7/9) dini hari WIB. Foto: Frank Fife/AFP
Liga A merupakan yang utama, di atas Liga B, Liga C, dan Liga D.
Juara dan runner up grup Liga A berhak masuk perempat final untuk bersaing hingga ke tangga juara.
UEFA Nations League 2024-25 merupakan edisi IV.
Portugal menjadi juara edisi pertama (2018-19), Prancis jawara musim 2020-21, dan Spanyol pada 2022-23. (fs/jpnn)
Klasemen Liga A UEFA Nations Leagueflashscore
Hasil UEFA Nations League 2024-25 Grup 2 Liga A: Prancis vs Italia 1-3, Belgai vs Israel 3-1.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- Soal Evakuasi 1.000 Warga Palestina, TB Hasanuddin: Harus Dipertimbangkan Matang
- FPN Wanti-Wanti Prabowo soal Rencana Evakuasi 1.000 Warga Palestina ke Indonesia
- Dunia Hari Ini: Serangan Israel Tewaskan 32 Warga Gaza dalam Semalam
- Amerika Bakal Persulit Pemohon Visa yang Suka Menghina Israel di Medsos
- Presiden Macron: Serangan Israel di Beirut Tak Dapat Diterima