UKG Perdana Di Pemalang Gagal
Selasa, 31 Juli 2012 – 11:42 WIB
“Kita deteksi juga dari beberapa informasi sudah lebih 20 propinsi berhasil, semoga di gelombang dua ini Jawa Tengah bisa masuk. Yang pertama tadi terpaksa tidak terlaksana,” ujarnya seraya menambahkan pihaknya tidak tahu pasti penyebab tidak tersambungnya koneksi tersebut.
Baca Juga:
Ditemui di tempat yang sama, Kasi Pembinaan Tendik, Pulung Budiarso S mengungkapkan, kebijakan lebih lanjut bagi yang belum bisa melaksanakan ujian seperti gelombang satu tadi akan ditindaklanjuti ujian di Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan (LPMP) Semarang.
“Yang bersangkutan kesana dan untuk yang hari ini sakit atau keperluan yang tidak bisa hadir diikutkan dalam susulan,” tandasnya.
Pelaksanakaan UKG akan digelar dari tanggal 30 Juli 2012 hingga tanggal 10 Agustus 2012. Ujian ini dibagi perjenjang. “Hari ini tanggal 30 juli sampai 2 Agustus untuk level SMP, tanggal 3 sampai 6 untuk SMA dan SMK, tanggal 7 sampai 10 untuk TK-SD/SLB,” ujarnya.
PEMALANG - Ratusan guru bersertifikasi di Pemalang yang seharusnya mengikuti uji kompetensi guru (UKG) hari pertama, terpaksa gagal. Bukan karena
BERITA TERKAIT
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut
- Sebanyak 96 Mahasiswa Presentasikan Hasil Riset di Knowledge Summit