Ukiran Kayu pada Rumah Minimalis
Menambah Kesan Tradisional
Minggu, 26 Desember 2010 – 00:20 WIB
TANGERANG - Bosan dengan desain minimalis yang itu-itu saja? Anda bisa menambahkan kreasi lainnya, salah satunya dengan memanfaatkan ukiran kayu.
Minimalis memang tak selamanya identik dengan batu atau dinding tertutup. Dengan memadukan kayu berupa interior tradisional, hunian minimalis Anda pun akan terlihat tak membosankan atau mati gaya.
Baca Juga:
Deni Hamdani yang beramalat di Jalan Mawaddah Danau 2, Karawaci, Tangerang tentunya tak mau kehabisan akal dalam mendesain rumahnya. Ia tak mau dikatakan kering ide.
Rumah yang dihuninya tak seperti minimalis yang sering kita jumpai. Deni Hamdani memasukan rumah minimalisnya dengan ukiran-ukiran kayu jati.
TANGERANG - Bosan dengan desain minimalis yang itu-itu saja? Anda bisa menambahkan kreasi lainnya, salah satunya dengan memanfaatkan ukiran kayu.
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Minum Susu Kunyit, Jantung Anda Bakalan Bahagia
- 6 Manfaat Pepaya, Bantu Pria Tahan Lama di Ranjang
- 4 Khasiat Air Ketumbar, Penderita Penyakit Ini Disarankan untuk Mengonsumsinya
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid