UKM Menggeliat Setelah Pemilu dan Pilpres 2019
Sabtu, 02 Maret 2019 – 13:57 WIB
Namun, tidak semua produk UKM bisa dipasarkan secara online. Hanya produk end user yang banyak diminati dalam bisnis online.
Kurangnya pemahaman pelaku usaha terhadap teknologi digital dan keamanan pengiriman barang menjadi salah satu kendala beberapa barang belum dipasarkan secara online.
Untuk itu, Mifta berharap adanya pembinaan khusus tentang bisnis online bagi pelaku UKM.
Dengan demikian, model baru pemasaran produk tersebut bisa dimanfaatkan secara maksimal untuk meningkatkan pendapatan. (ell/c6/hep)
Pertumbuhan bisnis usaha kecil dan menengah (UKM) di Jawa Timur diprediksi stagnan hingga akhir semester pertama 2019.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Maskot Tumtum Bakal Bawa Ukm Indonesia Mendunia di World Expo 2025 Osaka
- Ninja Xpress Dukung UKM Go Ekspor Lewat Pelatihan & Pemberdayaan, Wujudkan Indonesia Emas 2045
- Branding Jadi Kunci Sukses Mengembangkan UKM di Tengah Turbulensi Ekonomi
- 25 Bank Pro Pelaku UMKM
- Terpilih Aklamasi, Braditi Moulevey Rajo Mudo Jadi Ketua DPW IKM Jakarta
- Sekda Jateng Terima Penghargaan Tanda Jasa Bakti Koperasi dan UKM