Ulama dan Mahasiswa Gelar Ikrar Penolakan ISIS
Selasa, 12 Agustus 2014 – 03:33 WIB

Ulama dan Mahasiswa Gelar Ikrar Penolakan ISIS
Mahfuddin melihat di Provinsi Banten sudah mulai terlihat gerakan ISIS dengan pola membaiat atau mengambil sumpah para simpatisan yang tertarik mengikuti ISIS. "Saya lihat sudah ada titik baik, tapi saya jamin Ponpes terutama yang menggunakan kajian kitab kuning tidak akan masuk. Mereka dapat membentengi dan tahu kalau itu ajaran tidak benar," terangnya.
Ditanya apakah sudah ada koordinasi dengan para kyai pondok pesantren salafiyah, Mahfuddin mengatakan belum ada. "Secara formal belum kita kumpulkan. Baru sebatas diskusi kecil. Tapi saya sudah mengunjungi beberapa Ponpes, bahkan ada juga yang belum mengetahui ISIS. Setelah saya kasih tau mereka siap mengantisipasi. (bud)
SERANG - Sejumlah lembaga dan ormas islam se-Banten yakni Majelis Ulama Indonesia Banten, Rektor IAIN SMH Banten, NU, Muhammadiyah, HMI, PMII, KAMI
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku