Ulama Kutuk Aksi Teror
Senin, 18 Februari 2013 – 09:51 WIB

Ulama Kutuk Aksi Teror
Mustamin mengakui, belakangan ini kerap muncul kelompok ekstrem Islam yang mengklaim hanya kelompoknya yang benar. Tetapi, tidak pantas bila dikaitkan perusakan rumah ibadah.
Baca Juga:
"Alhamdulillah, sekarang sudah ada pengamanan pada gereja. Saya salah satu yang mengusulkan jangan hanya diamankan saat tahun baru atau tanggal 25 Desember. Tapi sepanjang masa," ujarnya.
Sekretaris MUI Kota Makassar, Masykur Yusuf mengatakan dalam raker ini diprogramkan untuk melakukan pengkaderan ulama, pembinaan imam serta guru mengaji lebih intensif lagi.
"Kita berharap kota ini tidak kekurangan ulama dan terus tumbuh kader-kader yang bisa mengajarkan agama ini dengan benar," ujarnya. (nur)
MAKASSAR -- Teror perusakan rumah ibadah kian menggelisahkan. Para ulama dan kaum intelektual menegaskan teror tersebut sangat terkutuk dan tidak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki