Ular Berkaki Dikabarkan Dibunuh Warga
jpnn.com - ULAR bertanduk yang dikabarkan ditemukan warga di Ponorogo begitu heboh di media sosial. Bahkan, dengan foto-foto yang menampakkan ular dan warga yang sudah menangkap reptil itu begitu cepat menyebar di dunia maya.
Tapi sayang, berdasarkan keterangan yang diunggah akun resmi Facebook Radio Patria itu menyatakan bahwa ular yang diduga berjenis kelamin jantan itu sudah mati dibunuh oleh warga.
“Yang jantan keburu dibunuh oleh masyarakat karena merasa takut,” tulis akun tersebut, Rabu (3/3).
Seperti diketahui, hari ini, Radio Patria mengabarkan bahwa warga Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur. Berdasarkan laman facebook Radio Patria, seorang warga di sana menangkap seekor ular yang memiliki tanduk dan berkaki.
(BACA: Ternyata Kabar Penemuan Ular Bertanduk itu Hoax!)
Kedua ular itu bertanduk. Sedangkan yang jantan mempunyai kaki dan yang betina tak mempunyai kaki. (mas/jpnn)
ULAR bertanduk yang dikabarkan ditemukan warga di Ponorogo begitu heboh di media sosial. Bahkan, dengan foto-foto yang menampakkan ular dan warga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Polisi Umumkan Hasil Olah TKP Kecelakaan Tol Cipularang, Sebuah Fakta Terungkap
- Menang Praperadilan, Polda Riau Kejar TPPU Tersangka Korupsi KUR Bank Pelat Merah Ini
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel
- Propam Razia Ponsel Anggota, Siapa yang Punya Aplikasi Judi Online?
- Polda Jawa Barat Gagalkan Peredaran 1 Juta Butir Obat Keras Ilegal