Ular King Cobra Sepanjang Tiga Meter Gegerkan Warga Aceh Besar, Ini Fotonya

Ular King Cobra Sepanjang Tiga Meter Gegerkan Warga Aceh Besar, Ini Fotonya
Tim BPBD Aceh Besar memegang ular yang baru dievakuasi dari rumah warga, di Aceh Besar, Senin (14/3/2022). Foto: ANTARA/HO/Humas BPBD Aceh Besar

"Tim memang membutuhkan waktu lama untuk menangkap dan menjinakkan cobra tersebut," ujarnya.

Baca Juga: Inilah Kronologi Lengkap Mobil Penabrak Warga yang Dirusak & Dibuang ke Sungai, Ternyata

Setelah ditangkap, lanjut Maswani, ular tersebut kembali dilepasliarkan ke habitatnya di kawasan hutan, dan jauh dari permukiman warga setempat.(antara/jpnn)

Warga Desa Cot Kecamatan Lhoong, Aceh Besar, mendadak geger, Senin (14/3). Penyebabnya, seekor ular king cobra sepanjang tiga meter masuk rumah warga setempat.


Redaktur & Reporter : Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News