Ultah Demokrat Menggema di Perbatasan Timor Leste
Senin, 14 September 2015 – 12:52 WIB
SBY juga menginstruksikan kepada Anggota Fraksi Demokrat di DPR untuk membantu pemerintah pusat, membantu Presiden dan menteri untuk mengatasi persoalan ekonomi.
Pada bagian lain, SBY meminta kadernya untuk mengawasi negara dan pemerintah dalam menjaga manajemen pemerintahan. “Harus dipastikan manajemen pemerintahan berjalan sesuai konstitusi dan Undang-Undang yang berlaku karena negara harus dikelola dengan tertib,” tegas SBY.(fri/jpnn)
ATAMBUA – Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-14, tidak hanya digelar di Jakarta. Tahun ini, peringatan juga menggema di wilayah Atambua,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Prabowo Bilang Nasi Goreng Megawati Enak Sekali, Masa, sih?
- Tanggapi Isu Menhut Mau Membabat Hutan, Ahmad Yohan Singgung Penghijauan
- Terungkap! Komunikasi Prabowo-Megawati Lancar Meski Belum Bertemu Sejak Pelantikan
- Peran Politik Muzani Gerindra Sebagai Perantara Komunikasi Prabowo-Megawati
- Kejagung Bangun Sistem Pantau Tuntutan Jaksa, Sahroni: Keren, Pastikan Semua Patuh!
- Komisi II Bakal Undang Mendagri-KPU Bahas Opsi Pelantikan Kepala Daerah Terpilih