Umat Muslim Sorong Mulai Salat Tarawih
Jumat, 20 Juli 2012 – 04:21 WIB

Umat Muslim Sorong Mulai Salat Tarawih
Sedangkan siang harinya, seluruh kawasan pasar Inpres Krooy, ramai dikunjungi oleh warga. Mereka membeli segala perlengkapan bahan makanan, menyambut datangnya bulan suci Ramadhan. Beberapa warga pun mengeluh dengan kenaikan harga bahan kebutuhan pokok yang semakin meroket jelang pelaksanaan bulan suci Ramadhan tahun ini.
Baca Juga:
Lonjakan harga kebutuhan pokok yang paling terasa di Kota Kaimana, yakni harga telur yang mencapai Rp. 60.000 per ram, berbeda dengan harga sebelumnya yang hanya sebesar Rp. 50.000 per ram. Warga pun meminta kepada pemerintah untuk terus melakukan pemantauan harga dan segera melakukan operasi pasar jelang Lebaran sehingga dapat menekan kenaikan harga secara layak, sesuai dengan kemampuan daya beli masyarakat di wilayah ini.(nic)
KAIMANA - Ratusan umat muslim, sejak semalam mulai memadati sejumlah mesjid di Kota Kaimana dan sekitarnya. Pantauan Radar Sorong (JPNN Group), sholat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia