UMJ Kukuhkan Empat Guru Besar, Ada Pesan Khusus Rektor Ma’mun Murod
“Terima kasih kepada UMJ yang telah meraih segudang prestasi. Semoga para guru besar dapat menjadi sumber inspirasi serta memberikan kontribusi yang berarti bagi perkembangan pendidikan di Indonesia,” ujarnya.
Prof. Dr. Taufiqurokhman, S.Sos., M.Si., ditetapkan menjadi Guru Besar ke-25 UMJ dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UMJ dalam Bidang Ilmu Kepakaran Governansi Digital. Prof. Dr. Ir. Elfarisna, M.Si., ditetapkan menjadi Guru Besar Pertama di Fakultas Pertanian UMJ dalam Bidang Ilmu Kepakaran Pertanian dan Lingkungan Hidup.
Prof. Dr. Happy Indira Dewi, S.T., M.T., ditetapkan menjadi Guru Besar dari Sekolah Pascasarjana UMJ dalam bidang Ilmu Kepakaran Teknologi Pendidikan.
Prof. Dr. dr. Muhammad Fachri, S.Ked., Sp.P., M.K.M. ditetapkan menjadi Guru Besar Kedua Fakultas Kedokteran dan Kesehatan UMJ dalam Bidang Ilmu Kepakaran Penyakit Paru. (esy/jpnn)
UMJ mengukuhkan empat guru besarnya, Rektor Ma’mun Murod memberikan pesan khusus kepada guru besar dan pemerintah
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Mesyia Muhammad
- Mendikdasmen Pastikan TPG Langsung Ditransfer ke Rekening Guru
- Lulus Sidang Promosi, Endang Tirtana Jadi Doktor Administrasi Publik Pertama di UMJ
- Mendikdasmen Akui Guru Tak Tergantikan Teknologi, Ada Kabar Gembira Bagi yang Belum Sarjana
- PPDB Diganti SPMB, Mendikdasmen Mengeklaim Ada Hal Baru
- Mendikdasmen Sebut 176 Ribuan Guru Honorer Diangkat PPPK Tahun Ini, Tendik?
- Mendikdasmen: Tahun Ini, 806 Ribu Guru Terima Tunjangan Sertifikasi, Langsung ke Rekening