UMK Binaan Grup MIND ID Pamer Produk Budaya Ini di Kriyanusa 2024
Jumat, 30 Agustus 2024 – 13:19 WIB

MIND ID mendukung mitra binaan usaha mikro kecil (UMK) yang menampilkan produk budaya di ajang Kriyanusa 2024. Foto: MIND ID
Grup MIND ID menyadari keberadaan UMK memiliki sumbangsih besar dalam perekonomian khususnya produk domestik bruto (PDB) nasional dan penyerapan tenaga kerja.
"Melalui serangkaian program dan inisiatif, kami terus memberikan dukungan bagi pertumbuhan dan keberlanjutan UMK mulai dengan memberikan bantuan modal, pelatihan hingga bantuan pemasaran kepada pelaku UMK yang menjadi mitra binaan kami," kata Heri. (jpnn)
MIND ID mendukung mitra binaan usaha mikro kecil (UMK) yang menampilkan produk budaya di ajang Kriyanusa 2024.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dedi Sofian, JPNN.com
BERITA TERKAIT
- Dukung NZE, Grup MIND ID Tanam 126 Ribu Bibit Mangrove Sepanjang 2024
- Kadin DKI Jakarta Fasilitasi 1.000 Sertifikat Halal Gratis untuk UMK
- Sertifikasi Halal Dianggap Mahal dan Lama, Ini Jawaban LPH LPPOM
- Kebaya Noni Sukses Bikin Kagum di panggung Dunia
- KIKT Dukung Pelestarian Warisan Budaya
- BPJPH: 100 Hari, Jaminan Produk Halal Buka 12.321 Lapangan Kerja Baru