UMKM Expo Jateng di Bali Disambut Antusias Para Pengunjung
Minggu, 21 Juli 2024 – 21:26 WIB
"Bali dipilih sebagai tempat kegiatan karena etalase pasar Internasional," ucap Shinta dalam sambutannya.
Di sela-sela kegiatan UMKM Expo, diselenggarakan pula diskusi interaktif bertema “Strategi UMKM Unggul di Pasar Internasional” dengan mengundang beberapa nara sumber baik dari pelaku UMKM, Pemprov Jateng, maupun Pemprov Bali.(jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Kegiatan Bussiness Matching dan UMKM Expo Jateng yang berlangsung di Trans Studio Mall, Kota Denpasar, Bali pada 20-21 Juli 2024 disambut antusias pengunjung.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Buka Peluang Pasar UMKM ke Luar Negeri, Bea Cukai Tingkatkan Sinergi Antarinstansi
- Perluas Akses Pembiayaan UMKM, BNI Gandeng Batumbu
- OJK: Hadirnya PP 47/2024 Berdampak Positif Bagi Keberlangsungan UMKM ke Depan
- Peruri dan BPR Percepat Layanan Keuangan Digital bagi UMKM
- Sebanyak 90 Ribu Pengunjung Hadiri SIAL Interfood 2024
- Ini Cara Bea Cukai Dorong UMKM Naik Kelas di Pasuruan, Tanjungpinang, dan Jambi