UMKM Palangkaraya Sukses Ekspor Ikan Hias ke Singapura Berkat Pendampingan Bea Cukai
Kamis, 24 April 2025 – 15:02 WIB

Bea Cukai Palangkaraya terus memberikan pendampingan kepada pelaku UMKM untuk mendorong potensi ekspor. Salah satu manfaatnya dirasakan Tirta Haring Borneo yang sukses mengekspor ikan hias ke Singapura. Foto: Dokumentasi Bea Cukai
Sementara itu, Kepala Seksi Kepatuhan Internal dan Penyuluhan Bea Cukai Palangkaraya Nelly Friska Handayani menyampaikan melalui Klinik Ekspor pihaknya berkomitmen untuk terus mendorong potensi ekspor daerah, termasuk dari sektor UMKM.
“Kami menyadari UMKM di daerah memiliki potensi besar, tetapi sering terkendala informasi dan akses ekspor," kata Nelly.
Menurut Nelly, Klinik Ekspor menjadi wadah untuk menjawab tantangan tersebut sekaligus mendekatkan layanan ekspor ke pelaku usaha. (mrk/jpnn)
UMKM asal Palangkaraya Tirta Haring Borneo sukses ekspor ikan hias ke Singapura berkat mendapatkan pendampingan dari Bea Cukai melalui program Klinik Ekspor
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Antisipasi Dampak Tarif Resiprokal AS, Bea Cukai Jaring Masukan Pelaku Usaha Lewat CVC
- Ciputra School of Business Makassar Gelar Pelatihan Pengelolaan Keuangan bagi UMKM
- Dairy Champ Perluas Potensi Wirausaha di Indonesia lewat Program Ibu Juara
- Produsen Pigura Kanvas di Demak Ini Resmi Kantongi Izin Kawasan Berikat dari Bea Cukai
- Tegas, Bea Cukai Sidoarjo dan Satpol PP Mojokerto Sita 10 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Perkuat Ekonomi Lokal, PLN Indonesia Power UBH Kunjungi UMKM Mawar Merah